Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2011

Roller Hockey

Di blog ini gue banyak menyinggung soal olahraga hoki. Dan banyak pembaca yang salah mengerti soal hoki yang gue maksud(kata-kata gue ini memberi kesan seakan-akan banyak yang baca blog ini, padahal... Cuma gue yang baca!!!). mereka pikir yang gue mainkan itu hoki pake spatu roda, padahal BUKAN!! yang gue mainkan adalah hoki dari jenis yang berBEDA. Gak pake peralatan khusus,Cuma sepatu biasa, tongkatnya juga beda loh. Tapi karena permintaan pembaca yang semakin meronta-ronta untuk tau tentang hoki sepatu roda, walopun jelas2 yang gue mainin beda akan gue kasi laporannya. Hari ini gue dateng ke turnamen hoki. Mereka pake peralatan yang lengkap kayak maen hoki es (gue asumsikan kalian pernah nonton tipi dan pernah liat hoki es). Cuma bedanya mereka pake sepatu roda. Mereka maen di lapangan gool futsal surabaya, lapangan favorit kita, tempat gue biasa wifian dan upload entri di blog ini. tempatnya nyaman, ada kantinnya, gue pernah upload foto kantinnya di blog ini. sewa satu jam
 suasana latihan ekskul hoki di sma hantu Latihan hari inipun sangat menyenangkan!  Kita bermain hingga seluruh tubuh penuh peluh luruh, berteriak hingga serak, dan bergembira ria bersama.  Tapi ada hal lain yang membuat hari ini lebih sempurna!  Kita kedatangan alumnus lagi, beliau adalah anggota generasi pertama, seangkatan ama gue, dan namanya adalah... Ros...(#lupa) Ros sesuatu gitu deh. Kayaknya sih Rosevelt. udahh gak usah dibahas hal kecil kayak gitu(yang mana adalah bukan hal kecil! Lupa nama temen sendiri?!!). Selalu menyenangkan bisa ketemu kawan lama, mengingatkan kita pada kenangan kita dulu. Itu juga yang gue rasain ketika melihat rosevelt(dan ketika bermain hoki juga sebenarnya). Gue juga jadi kangen ama temen2 seangkatan dulu(yang mana adalah emas, seperti kata pepatah: teman baru adalah permata teman lama adalah emas).  apakah benda besar ini? Rosevelt itu teman yang baeek banget, orang bilang, orang yang bertubuh besar itu berhati besar. Bayangkan betapa

prepare yourself for KONI CUP!

kejuaraan sudah dekat! Latihan hari ini pun seru sekali!! latihan kali ini gue takankan pada persiapan menuju Koni cup. lebih banyak simulasi kondisi pertandingan karena sebagian besar dari mereka belum pernah ikut. waktu Game juga lebih banyak. bukan game yang asal-asalan, tapi menggunakan game setting yang terkontrol. mungkin hal ini yang bikin latihan ini semakin seru. sensasi dalam pertandingan memang tiada duanya, begitu mendebarkan! gue juga ikut maen dan walopun yang dateng buanyak dan main secara bergantian, kita maen sampe badan ini gak kuat lagi. saking serunya hari ini sampe lupa dokumentasi. Suatu kompetisi  seperti kejuaraan memang bisa meningkatkan semangat kita. Anak-anak terlihat lebih antusias dan rajin. mungkin hal ini bisa diaplikasikan pada kehidupan sehari-hari. dalam hal mendapatkan nilai di sekolah misalnya, dengan menjadikannya kompetisi kita akan semakin giat belajar. Sehingga nilaipun akan semakin baik. seperti di akhir latihan tadi, anak2 yang udah l

met idul kurban

Kenapa yang dateng latihan hari ini dikit? gue khawatir, mereka yang pada gak dateng ini sedang dipersiapkan untuk besok disembelih. kemana kalian? aku harap kalian selamat esok hari. #khawatirnichkhawatirnichkhawatirnich