Today is the day!! Di hari terakhir kejuaraan ini, pertandingan yang paling dinanti akan segera dimulai: final putra u-19. pertandingan antara SHC melawan unesa! gak usah kaget, biasa aja... di hari pertama kedua tim memang sudah berhadapan, namun karena takdir(what the...?) mereka dipertemukan kembali. di pertandingan tersebut SHC kalah dengan skor 4-0, akankah di pertandingan ini mereka bisa memberi perlawanan dan mengalahkan unesa yang tidak terkalahkan itu? bagi SHC, pertandingan ini sangat penting, tim putri dan putra u-16 tidak bisa masuk ke babak final sehingga tim u-19 adalah harapan terakhir mereka jika ingin mendapat gelar juara. semua tekanan ini membuat gue khawatir, saat pemanasan pun mereka terlihat kurang semangat. setelah pemanasan berakhir, anak-anak dikumpulkan mas fajar di kantin belakang lapangan. disana mereka diminta untuk santai dan tidak tegang. mas fajar lalu menginspirasi mereka agar siap bertanding, kemudian mengajukan pertanyaan, "puaskah kali...